Belajar SEO | Kuliah Gratis | Belajar Programming | Trik Blogging | Modul Kuliah

Biarkan Uang Anda Bekerja Untuk Anda

Hit Counter atau yang biasa lebih dikenal dengan data statistik klik yang dilakukan pada Website sebenarnya adalah sebuah logika sederhana yang sangat mudah sekali dibuat. Saking sederhananya kita tidak perlu melakukan koneksi ke database MySQL dan hanya melakukan algoritma sederhana dengan dua buah file yaitu counter.php dan counter.txt yang keduanya disimpan dalam direktory tertentu halaman website/blog kita ataupun ditulis langsung pada script template website/blog kita.

Nah sebelum kita menulis code untuk membuat Hit Conter sendiri, lebih afdhol kalo kita pelajari dulu rangkaian kerja/algoritma dari sebuah Hit Counter. Berikut urutan kerjanya:

Pada saat kita membuka (loading) halaman website/blog maka script php yang ada didalam website/blog tersebut akan melakukan eksekusi terhadap file-file php tertentu yang saat itu memang harus dieksekusi. Salah satu yang dieksekusi adalah file HIt Counter yang kita include dalam halaman website/blog kita. Setiap kali melakukan eksekusi/loading terhadap sebuah halaman website atau blog, nilai/value dari file Counter.txt yang menjadi file eksekusi dari Counter.php akan bertanbah dan proses tersebut berulang secara otomatis ketika server mengirimkan halaman page yang kita order (melalui URL).

Dari pengertian diatas ada yang ditanyakan? :D, moga gak ada yang ditanyakan karena sekarang kita akan mencoba membuat code program untuk membuat Hit Counter sendiri.

1. Buat file counter.txt isikan angka 0 didalamnya. hanya "0" (tanpa kutipan) saja isinya.
2. Buka Notepad++ kemudian ketikan code berikut:

<?php
$open=fopen("counter.txt","r");
$lama=fgets($open,255);
$tutup=fclose($open);

$lama++;

$open=fopen("counter.txt","w");
fputs($open,$lama);
$tutup=fclose($open);
?>
<p>Anda pengunjung ke <?php echo $lama;?></p>

Kemudian simpan dengan nama counter.php pada pada direktory server (misal: htdocs/belajar) yang Anda kehendaki. Kemudian panggil file tersebut melalui browser dengan mengetikkan "localhost/belajar/counter.php"(tanpa kutipan). Silahkan direfresh berulang2 alamat tersebut untuk mengetahui hasilnya.

Demikianlah tutorial singkat membuat Hit Counter sendiri yang sebenarnya adalah sebuah percobaan pribadi dari Newbie yang sok pinter ini dan Alhamdulillah setelah beberapa kali error akhirnya bisa juga. Semoga bermanfaat!

NB:

- Pastikan counter.txt dan counter.php disimpan pada direktory yang sama.

Bila Ada Kesulitan atau ada pertanyaan terhadap Materi dari Kuliah Gratis silahkan Hubungi saya, Add ID YM saya radenmas_surya . Semoga dapat membantu Artikelnya Ya!

Artikel Terkait:

22 komentar

  1. Joddie Berkata:

    he.. he.. keren bang.. aku butuh script ini.. makasih tipsnya yaaaa...

    Posted on 4 Oktober 2009 pukul 11.48

     
  2. Materi Kuliah Berkata:

    wew... ternyata bisa juga ya... btw, kedip2 bonus kirain apaan. hehe... kirain ebookk...

    Posted on 4 Oktober 2009 pukul 14.33

     
  3. Materi Kuliah Berkata:

    cm nyundul ja, mas... mau juga (tapi ga bikin benjol...) hehe...

    Posted on 4 Oktober 2009 pukul 16.14

     
  4. Materi Kuliah Berkata:

    mas... udah kupasang linknya... di tukeran link saja... hehe... sidebar...

    Posted on 4 Oktober 2009 pukul 16.16

     
  5. Materi Kuliah Berkata:

    pasang yo... yang di bagian bwh, ada code saya...

    Posted on 4 Oktober 2009 pukul 16.17

     
  6. KangBoed Berkata:

    Salam Cinta Damai dan Kasih Sayang
    ‘tuk Sahabatku terchayaaaaaaaank sukses selalu yaaaak
    I Love U fuuulllllllllllllllllllllllllllll

    Posted on 4 Oktober 2009 pukul 18.01

     
  7. KangBoed Berkata:

    manstaaaaaaaaaaaaaabbbbbbbbbbss.. kemana aja bos

    Posted on 4 Oktober 2009 pukul 18.01

     
  8. akmal Berkata:

    Mantap mas... :D

    Posted on 4 Oktober 2009 pukul 22.34

     
  9. bisnis online Berkata:

    Thanks buat infonya yach... ketemu lagi nih :)

    Posted on 5 Oktober 2009 pukul 00.42

     
  10. Aneka Tips Berkata:

    Cakep nih, request materi tentang cara membuat script iklan atau ppc donk :D

    Posted on 5 Oktober 2009 pukul 02.49

     
  11. !Rchymera! Berkata:

    Info yg sgt bermanfaat bos ntar pasti dicoba,ditunggu kunjungan baliknya dan semoga sukses selalu...:D

    Posted on 6 Oktober 2009 pukul 00.03

     
  12. nur ichsan Berkata:

    aku baru mau belajar PHP nich...

    Posted on 6 Oktober 2009 pukul 19.04

     
  13. mamah aline Berkata:

    infonya bermanfaat buat saya, makasih ya..

    Posted on 7 Oktober 2009 pukul 01.51

     
  14. Aneka Tips Berkata:

    Update bos...

    Posted on 8 Oktober 2009 pukul 13.17

     
  15. Ridwan Berkata:

    Mantap2, saya pingin belajar buat iklan yang bila diklik langsung jumlah kilk bertambah
    misal total klik = 100, gimana scriptnya sulit gk ya. Soalnya mau buat iklan kayak gitu bingung. Saya juga pendatang paling baru nich...

    terimakasih

    Posted on 24 Oktober 2009 pukul 19.49

     
  16. cHugy - GoGoG Berkata:

    ok info-ya bosss. tp klw di msukin di blogger gm y cra-y.al-y kt blm paham

    Posted on 11 November 2009 pukul 14.20

     
  17. djazman85 Berkata:

    gak jalan bos. saya coba di localhost.
    os ubuntu9.10. tetap 0. permision nya di set apa bos

    Posted on 27 Januari 2010 pukul 03.00

     
  18. Ngising Berkata:

    $open=fopen("counter.txt","r");
    $open=fopen("counter.txt","w");
    w & r pada script diatas itu artinya apa ya kang??

    Posted on 9 Mei 2010 pukul 05.30

     
  19. abdul Karim Berkata:

    Terima kasih. atas semuanya

    Posted on 14 Mei 2010 pukul 19.42

     
  20. Anonim Berkata:

    nice

    Posted on 28 Maret 2012 pukul 16.32

     
  21. Kaos Iwan Fals Berkata:

    Pak Dosen...
    apakah script ini bisa diaplikasikan sebagai view page counter ? ( ane sering lihat di blog iklan ada tulisan : telah dibaca xxxx kali ).
    seperti itu pak Dosen..
    mohon infonya ya pak.

    terimakasih atas kuliahnya pak..

    Posted on 14 Juli 2012 pukul 17.58

     
  22. Unknown Berkata:

    mas mau tanya nich kalo untuk blogger scripnya gimana yaaaa oya tlg koreksi blogku dong Abu-Uswah

    Posted on 17 November 2012 pukul 05.40

     

Form Komentar

Tinggalkan Komentar sebagai Wujud Apreasiasi Anda!
Dilarang NYAMPAH disini!

Maafkan Jika Kuliah Gratis tidak membalas Komentar!

Comment

Top Komentator

Widget by ateonsoft.com

Statistika



Gabung Menjadi Sahabat Kuliah Gratis

Copy Paste Code dibawah ini:



CopyRight

Jangan ragu untuk mengcopy atau mengambil Artikel dari Blog Kuliah Gratis, Asal tau aturan tidak ada yang melarang karena Ilmu adalah COPYRIGHT ALLAH

Banner Sahabat

Mau Tukeran Banner Juga? Klik Buku Tamu Aja!