Seperti yang sudah Kuliah Gratis janjikan, kita akan membahas lebih dalam tentang logika AND , IF dan Looping. Kali ini Kuliah Gratis mencoba membuat Program untuk menampilkan Bilangan Ganjil 1 - 100, Bilangan Genap 1-100 dan menentukan nilai suatu bilangan yang difaktorialkan.
Kebetulan Kuliah Gratis sudah membuat programnya beberapa waktu tadi dengan sedikit modifikasi agar lebih user friendly namun pastinya gak maksimal karena Kuliah Gratis membuat program sambil menulis posting ini. Kuliah Gratis perlihatkan screenshotnya ya!
Socucecode (bagian bawah terpotong)
*klik untuk memperbesar
Run
*klik untuk memperbesar
ket:
- Masukkan pilihan sesuai dengan yang diinginkan, 1 untuk bilangan ganjil, 2 untuk bilangan genap dan 3 untuk menghitung faktorial
Script/souce program Bilangan Ganjil, Genap dan Faktorial yang lengkap silahkan download souce program Bilangan Ganjil, Genap dan Faktorial dalam bentuk zip atau document
Baru ini yang Kuliah Gratis bisa Semoga bermanfaat!
1. Bilangan Ganjil: bilangan yang tidak habis dibagi dengan bilangan 2 atau sisa hasil baginya 1Dari syntax program diatas, kita akan coba menggabungkannya kedalam sebuah program yang sempurna agar dapat dibaca oleh komputer dan dapat dijalankan.
Bila kalimat tersebut diterjemah kedalam bahasa pemrograman kira-kira programnya menjadi seperti ini:
IF x mod 2 <> 0 THEN PRINT "X adalah Bilangan Genap" atau IF x mod 2 = 1 THEN PRINT "X adalah Bilangan Genap"
2. Bilangan Genap: bilangan yang habis dibagi dengan bilangan 2 atau sisa hasil baginya 0
Bila dibuat programnya maka kira-kira seperti ini:
IF x mod 2 = 0 THEN PRINT "X adalah Bilangan Ganjil" atau IF x mod 2 = 0 THEN PRINT "X adalah Bilangan Ganjil"
3. Faktorial: suatu bilangan yang merupakan hasil dari perkalian bilangan-bilangan dari 1 hingga nilai tertentu.
misal:
- 6! = 720 ( 1x2x3x4x5x6 )
- 5! = 120 ( 1x2x3x4x5 ), dst.
Bila diterjemahkan dalam bentuk Program maka menjadi:
x= 1
FOR a = 1 TO n
x= a * x
NEXT a
PRINT x
ket:
- x = 1 : sebagai nilai mutlak (semua bilangan jika dikalikan 1 maka hasilnya adalah bilangan itu sendiri)
- a = 1 : nilai awal
- n : bilangan yang ingin dicari nilai faktorialnya
- x : hasil dari bilangan yang difaktorialkan
Kebetulan Kuliah Gratis sudah membuat programnya beberapa waktu tadi dengan sedikit modifikasi agar lebih user friendly namun pastinya gak maksimal karena Kuliah Gratis membuat program sambil menulis posting ini. Kuliah Gratis perlihatkan screenshotnya ya!
Socucecode (bagian bawah terpotong)
*klik untuk memperbesar
Run
*klik untuk memperbesar
ket:
- Masukkan pilihan sesuai dengan yang diinginkan, 1 untuk bilangan ganjil, 2 untuk bilangan genap dan 3 untuk menghitung faktorial
Script/souce program Bilangan Ganjil, Genap dan Faktorial yang lengkap silahkan download souce program Bilangan Ganjil, Genap dan Faktorial dalam bentuk zip atau document
Baru ini yang Kuliah Gratis bisa Semoga bermanfaat!
Bila Ada Kesulitan atau ada pertanyaan terhadap Materi dari Kuliah Gratis silahkan Hubungi saya, Add ID YM saya radenmas_surya . Semoga dapat membantu Artikelnya Ya!
9 komentar
Maaf Logika AND dan OR-nya menyusul coz bingung mau bikin program yang bagaimana yang kira2 bisa menyisipkan logika itu didalamnya :D
maklum lagi sepi ide
Posted on 13 Juli 2009 pukul 11.13
Kayaknya banyak yang bisa dipelajari dari sini. Cuman mungkin ilmu saya aja yg belum sampek sini, bro.
Posted on 13 Juli 2009 pukul 13.44
bahasa pemrogramannya bisa apa aja, yang terpenting algoritmanya he..h.e.. sekalian bilangan prima sob.
Posted on 13 Juli 2009 pukul 13.56
dulu pernah belajar, sekarang dah lupa :)
Posted on 13 Juli 2009 pukul 14.07
@ Anthony: Mungkin lain kali bisa lebih paham Mas
@ Seno: Betul sekali Mas.....Ntar ya...saya lagi mencoba mentransfer dari Pascal ke Basic coz ternyata sedikit beda antara di Basic dan Pascal untuk bilangan prima
@ Kw: sekarang belajar lagi :D
Posted on 13 Juli 2009 pukul 14.50
Idem sama Mas Anthony Harman...
Salut postingannya Mas...
Posted on 13 Juli 2009 pukul 22.10
Untuk menentukan bilangan ganjil atau genap tanpa menggunakan mod kira2 bisa atau tidak??
Posted on 25 Oktober 2009 pukul 19.24
need flow chart yang dari makul logmat bang ^/_\^
Posted on 23 Januari 2010 pukul 07.48
thanx y, manfaat bgt
Posted on 23 Desember 2013 pukul 16.45
Form Komentar
Tinggalkan Komentar sebagai Wujud Apreasiasi Anda!
Dilarang NYAMPAH disini!
Maafkan Jika Kuliah Gratis tidak membalas Komentar!